Mad Jaiz Munfashil

Pengertian Mad Jaiz Munfashil

Mad jaiz munfasil adalah salah satu dari 13 bagian dari hukum mad far‟i dalam ilmu tajwid. Secara etimologi, mad berarti panjang, jaiz artinya boleh, dan munfashil adalah terpisah atau di luar kata Secara istilah, apabila ada mad thabi‟i yang bertempat di akhir kata setelah itu terdapat hamzah yang bertempat di kata yang lain setelahnya dan tidak ada yang memisahkan antara mad dan hamzah tersebut, maka disebut mad jaiz munfasil seperti lafadz : 

Sedangkan kadar panjang bacaan mad jaiz munfashil itu sama dengan mad wajib muttashil, dipanjangkan menjadi dua setengah (2 ½) alif atau sama dengan empat sampai lima harakat (ketukan).

Catatan: Disebut jaiz karena ulama qurra' berbeda pendapat terkait kadar panjang bacaan mad jaiz munfashil. Sebagian ulama qurra' menyebut sama dengan mad thabi'i, dua harakat atau satu alif. 

2. Contoh Hukum Bacaan Mad Jaiz Munfashil. 


TUGAS MINGGU KEDUA
  1. Carilah hukum bacaan mad jaiz munfashil di dalam al-Qur‟an! 
  2. Carilah informasi tambahan tentang hukum bacaan mad jaiz munfashil dari berbagai sumber yang terpercaya! 
  3. Informasi yang ditelusuri terdiri atas ayat yang mengandung hukum bacaan mad jaiz munfashil, terdapat pada surah dan ayat berapa, dan berilah penjelasannya. 
  4. Sajikan hasil penelusuran dan upload di tugas KI-4 e-learning dalam bentuk deskripsi, dan tabel. 



8 Responses to "Mad Jaiz Munfashil"

sumonggo tinggalkan salam