SOAL UTS KELAS 8 PKn SEMESTER GENAP

Soal Ulangan - sahabat soal ulangan berikut kami sajikan contoh SOAL UTS KELAS 8 PKn SEMESTER GENAP. berikut selengkapnya

I.Berilah tanda silang [X]Pada huruf a,b,c atau d dengan jawaban yang paling benar!
1. Kekuasaan untuk membuat Undang -undang disebut dengan  kekuasaan....
   a.Eksekutif b.Yudikatif c.Legislatif     d.Eksekutif

2. Negara demokrasi adalah negara yang berdasarkan....
   a.Hukum    b.kekuatan    c.kepangkatan     d.kedudukan

3. Yang dimaksud diktator adalah penguasa yang....
   a.menghindari kekerasan    c.membelenggu  kehidupan
   b.tidak memaksakan diri d.bukan salah satu diatas

4. Demokrasi menganut prinsip mayoritas,maka golongan minoritas ....
   a.tidak perlu diberi hak politik            c.diberi hak politik
   b.perlu dibatasi hak politik   d.bukan salah satu jawaban

5. Menteri negara pembantu presiden diangkat dan diberhentikan oleh            presiden,kabinetnya disebut kabinet....
   a.parlementer     b.presidensiil   c.yudisial   d.demisioner.

6.Menyampaikan pendapat secara lisan dan tulisan dijamin oleh....
   a.GBHN     b.Pancasila
   c.Pembukaan UU d.pasal 28 UUD 1945

7.Sikap yang perlu dikemangkan dalam rapat yaitu....
   a.bersikap negatif bila dapat menolak
   b.menerima putusan rapat tetapi tidak melaksanakanya
   c.mempertahankan pendapatnya sendiri
   d.tunduk terhadap putusan rapat dan melaksanakanya

8.Di bawah ini merupakan salah satu ciri demokrasi diantaranya....
   a.usaha bersama dan mementingkan kekeluargaan
   b.pemerintah pusat yang berdaulat
   c.musyawarah untuk mencapai mufakat
  d.hasil keputusan musyawarah merupakan usulan dari ketua/pimpi- nan Musyawarah  

9.Dalam pelaksanaan demokrasi disekolah pendapat setiap siswa harus.... 
  a.dihargai karena dia sebai warga sekolah
  b.didengarkan saja
  c.tidak perlu diperhatikan        
  d.dihargai karena orang tuanya guru

10.Apabila teman kita sedang berbicara sebaikya kita....
   A,membiarkan pembicaraanya
   b.menghormati pembicaraan teman 
   c.menunggu apa yang dibicarakanya
d.tidak perlu memperhatikan karena kita mempunyai hak bicara juga

11.Pengertian demokrasi Pancasila dirumuskan dari Pembukaan UUD 1945 alinia....
    a.pertama b.kedua c. Ketiga     d. Keempat

12.Menurut UUD 1945  Lembaga negara yang mempunyai tugas membuat UU yaitu....
  a.Presiden dan DPR   b.DPR dan Menteri
  c.DPR DAN Menteri d.MPR dan DPR.

13.Asas Musyawarah untuk Mufakat berdasarkan sila ke keempat Pancasila merupakan....
   a. ciri kas demokrasi Pancasila
   b. inti demokrasi Pancasila
   c. tatacara demokrasi pancasila
   d. hakekat demokrasi Pancasila

14.Yang disebut dibawah ini adalah lembaga perwakilan rakyat,kecuali....
   a.DPA b.DPR c.MPR d.DPRD I

15. John Locke mengusulkan 3 fungsi  Negara yaitu,kecuali  ….
    a.fungsi legislatif b.fungsi yudikatif 
    c.fungsi eksekutif d.Fungsi sosialisme

16.Suatu gagasan yang berdasarkan pemikiran yang sedalam dalam dan merupakan pemikiran filsfat disebut....
   a.Idiologi b.pemakaman c.filsafat      d.pendapat

17.Pancasila merupakan dasar negara tertulis didalam pembukaan UUD 1945  pada alinia....
    a. 1 b.2 c.3 d.4

18.Pancasila sebagai dasr negara disahkan oleh....
    a.PPKI      b.BPUPKI
    c.Proklamator d.Pembentuk negara

19.Dibawah ini  adalah bentuk ancaman idiologi negara yang berasal dari dalam negeri,kecuali....
    a.Partai komunis indonesia
    b.D I  dan T I I
    c.Perhimpunan pemuda Indonesia
    d.Paham liberalisme

20.Keputusan melalui musyawarah mufakat merupakan pengamalan Pancasila  sila ke....
    a.1 b.2 c.3 d.4

II. essay !
1. Jelaskan pengertian Idiologi secara umum ?
2. Sebutkan dan jelaskan pembagian kekuasaan menurut Montesquie ?
3. Sebutkan dan jelaskan 4 [empat ]nilai nilai demokrasi
4. Sebutkan dan  jelaskan asas demokrasi ?
5. Berilah masing-masing 3( tiga) contoh membiasakan berperilaku demokratis dalam kehidupan sehari-hari dilingkungan;
  a.Keluarga
  b.Sekolah
  c.Masyarakat
  d.Bangsa dan negara?

0 Response to "SOAL UTS KELAS 8 PKn SEMESTER GENAP"

Post a Comment

sumonggo tinggalkan salam